Sirup markisa merupakan sirup segara yang diproduksi dari buah markisa asli Berastagi, Sumatera Utara. Seperti yang diketahui, markisa adalah produk unggulan daerah Berastagi maupun Karo, sehingga sebagian dari hasil panennya dapat dinikmati dalam bentuk sirup. Menikmati wisata Sumatera Utara sekaligus